Senin, 24 Oktober 2011

Deteksi Port Scanning

Port scanning adalah suatu aktivitas untuk mendapatkan informasi yang menyeluruh mengenai status port (biasanya port TCP) pada sebuah host. Dengan melakukan port scanning, seseorang dapat mengetahui port-port mana saja yang terbuka pada sebuah host


Port adalah suatu celah atau pintu pada sistem komputer sebagai jalur transfer data. Ada dua jenis port, yaitu:
1. Port fisik (physical port), adalah saluran dimana plug atau kabel terhubung yang berfungsi sebagai interface antara komputer dengan komputer lain atau peralatan lain (other device), seperti: mouseprinter, dan keyboard
2. Port logika (logical port), digunakan software sebagai jalur untuk melakukan koneksi dengan komputer lain, tentunya termasuk koneksi internet. 

Port Scaning Dengan Aplikasi Nmap Versi 5.51
NMap adalah sebuah security scanner software yang dapat berjalan di platform Windows, Linux, Mac OS X, Solaris, BSD dan Amigos OS. NMap tersedia dalam versi command line dan versi GUI. Versi NMap untuk Windows yang saya gunakan adalah versi 5.51. 
Karena kami tidak menginstall Linux pada laptop, akhirnya dilakukan eksperimen dengan NMap versi 5.51 untuk Windows dan ZenMap, salah satu versi NMap dengan GUI untuk Windows yang di instalkan pada laptop teman saya sedangkan laptop saya dijadikan sebagai terget sekaligus sniffer. Saya menghubungkan laptop saya dengan laptop teman saya yang menjalankan sistem operasi Windows 7 dan nmap, dengan kondisi firewall aktif baik di laptop saya maupun teman saya. Setelah itu teman saya mencoba melakukan scanning terhadap laptop saya dengan mengunakan NMap dan saya mengeceknya dengan wireshark.


Berikut ini adalah hasil eksperimen yang dilakukan dengan menggunakan ZenMap (NMap versi GUI untuk Windows):
1.Scan Profile: Intense Scan
nmap output
port/host






















Topology



Host Detail
Scans

















































2. Hasil sniffing dengan wireshark
Tampilan awal wireshark










Hasil Sniffing



Tidak ada komentar:

Posting Komentar